Daftar Desa Terbersih di Dunia, Indonesia Masuk Lho!

Daftar Desa Terbersih di Dunia, Indonesia Masuk Lho!
Daftar Desa Terbersih di Dunia (via TripAdvisor)

Berada di kawasan Perbukitan Khasi Timur, Mahalaya, India, Desa Mawlynnong menempati posisi kedua untuk desa terbersih di dunia.

Untuk menjaga kebersihan dan kelestarian alam, masyarakat setempat melarang keras penggunaan plastik polietilenia dan merokok di kawasan desa. Warga di Desa Mawlynnong juga mewajibkan penduduk untuk rutin mengolah pupuk dari hasil pengumpulan sampah.

3. Desa Penglipuran di Indonesia

Daftar Desa Terbersih di Dunia (via Liputan6.com)

Rupanya salah satu daerah di Indonesia juga ada yang termasuk ke dalam desa terbersih di dunia, lho! Desa tersebut adalah Desa Penglipuran di Bali.

Mempertahankan unsur budaya dan kultur tradisional masyarakat adat, Desa Penglipuran ini juga merupakan salah satu destinasi wisata favorit di Bali.

Kalau kamu punya kesempatan berkunjung ke Desa Penglipuran ini, ingat selalu untuk menjaga kebersihan dan tidak buang sampah sembarang agar desa ini tetap menjadi desa terbersih di dunia , ya!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"