Bekal Ramadan: Pengertian Malam Lailatul Qadar dan Tanda-Tandanya

Bekal Ramadan: Pengertian Malam Lailatul Qadar dan Tanda-Tandanya
Pengertian Malam Lalilatul Qadar (via Bersama Dakwah)

Malam Lailatul Qadar jatuh pada salah satu malam ganjil terakhir dalam 10 hari terakhir bulan Ramadan. Namun, malam yang sebenarnya tepatnya turunnya Lailatul Qadar tidak diketahui dengan pasti.

Namun, umat Islam dianjurkan untuk melakukan ibadah dengan sungguh-sungguh dan berdoa pada setiap malam di 10 hari terakhir bulan Ramadan, khususnya pada malam ganjil.

Siapa yang Menerima Lailatul Qadar?

Pengertian Malam Lalilatul Qadar (via Fakultas Syariah UIN Antasari Banjarmasin)

Dalam surah Ar-Ra'd ayat 26, disebutkan bahwa Allah akan melapangan rezeki pada yang dikehendaki-Nya dan juga mempersempit rezeki bagi dikehendaki-Nya. Karenanya, Lailatul Qadar diberikan kepada siapa pun yang melakukan ibadah dengan sungguh-sungguh dan tulus kepada Allah SWT.

Meskipun demikian, orang-orang yang lebih mendekatkan diri kepada Allah dengan amalan-amalan yang baik dan kebajikan akan lebih mungkin menerima keberkahan pada malam ini.

Tanda-Tanda Lailatul Qadar



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"