Alasan Lulus Tes CPNS Disebut Untung-untungan, Ini Penyebabnya!

Alasan Lulus Tes CPNS Disebut Untung-untungan, Ini Penyebabnya!

Dalam minggu ini sedang dijalankan tes CPNS di seluruh Indonesia, banyak muda mudi yang berjuang keras untuk mengerjakan tes tersebut.

Namun pernah tidak kalian mendengar kata orang, "tes CPNS itu untung-untungan," dan pastinya itu benar adanya.

Pengen tahu alasan lulus tes cpns disebut untung-untungan? yuk simak beberapa faktanya dibawah ini.

Soal random (gettingsmart.com)

1. Soal Random

Alasan lulus tes cpns disebut untung-untungan yang pertama adalah masalah soal random. Mengapa demikian? karena dari ribuan soal pastinya bobotnya berbeda, ada yang sulit, ada yang sedang dan ada juga yang mudah. 

Sistem dikomputer sendiri sepertinya tidak menyaring 100% untuk masalah beban soal jadinya kadang ada orang yang beruntung mendapatkan beban soal yang menengah semua, bahkan ada juga yang mudah semua.

Hal itu pastinya memudahkan peserta dalam mengerjakan soal, kalau yang kebagian sulit semua bobotnya ya wasalam deh, selain sulit lama lagi pengerjaanya.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"