Lift Ter Extrim Sedunia, Gilak!

Lift ter extrim sedunia, apakah kamu berani menaikinya gengs~

Lift dirancang manusia untuk memudahkan agar tak perlu repot-repot menaiki anak tangga. Ya kalau cuma 5 lantai, kalau sampai puluhan lantai, yakin kamu sanggupmenaikinya geng?

Namun ada juga beberapa lift yang sangat ekstrim dan bikin adrenalin naik lho gengs. Ada dimana aja? Yuk kita kepoin bareng di sini~

Lacerda Elevator, Brazil

Lift ini merupakan lift umum yang digunakan masyarakat di daerh Salvador. ift ter extrim sedunia menjadi penghubung antara kota bawah dan kota atas.

Tingginya mencapai 72 meter. Lift ini dibangun pada tahun 1869 sampai 1873. Lift ini diberinama sesuai dengan nama direktur comemercial Association of Bahia yaitu Antonio de Laceda.

Lacerda Elevator, Brazil (videoblocks.com)

Ericsson Globe, Swedia

Lift ekstrim yang satu ini bikin heboh banyak oraang. Kenapa? Pasalnya lift ini dibuat di track yang melengkung. Sebuag lift yang dibentuk hampir bulat.

Lift ini bergerak naik atau turun menyesuaikan dengan tracknya yang melengkung. The Globean Arena sendiri adalah bangunan berbentuk bola terbesar yanga da di Swedia.

Ericsson Globe, Swedia (arquitecturaideal.com)

AquaDom, Jerman

Naik lift di tengah-tengah air, apa mungkin? Ya bisa aja lah, ada kok di negara Jerman dan bernama AquaDom.

Lift ini dibangun ditengaah-tengah aquarium raksasa yang berisi macam-macam ikan. Akuarium ini punya tinggi 15 meter dan pemandanganya seru banget pastinya ketika kita menaiki lift nya. Gokil~

AquaDom, Jerman (kwikku.com)

Bailong Elevator, Cina

Ada lift di kawasan hutan nasional lho. Gak percaya? coba aja dateng ke Cina. Lift ini sengaaja dibuat agar bisa menikmati wisata tebing.

Lift fenomenal ini bernama Bailong yang dalam bahasa inggrisnya adalah One Hundred Dragons. Lift ini mendapat rekor dari Guiness World Record juga  lho.

Bailong Elevator, Cina (indianexpress.com)

Hammetschwand Lift, Swiss

Lift yang memiliki tinggi 1.114 meter di atas permukaan laut ini ada di negara Swiss. Lift ini dibangun di sebuah gunung yang mirip tanduk di dataran tinggi dan sangat luas.

Di puncaknya ada sebuah tebing yang sangat curam dengan elevator yang sangat tinggi. Kamu bisa menikmati keindahan alam Swisss dari atas sana.

Ya jadi itulah beberapa Lift yang dinominasikan paling ekstrim. Gimana? Kalian berani gak menaikinya gengs?

Hammetschwand Lift, Swiss (unofficialnetworks.com)