Mengenang Sejarah, Deretan Ramalan Jayabaya Ini Sudah Jadi Kenyataan

ramalan jayabaya yang telah menjadi kenyataan

Prabu Jayabaya adalah sosok raja dari Kerajaan Kediri. Sosoknya melegenda dan konon ia mampu meramalkan masa depan. Ramalan tersebut ditulis dalam sebuah buku yang kini sangat terkenal. Meski awalnya banyak yang menganggap itu hanya khayalan semata, namun semakin banyak ramalan Jayabaya yang terwujud dan menjadi kenyataan. 

Ramalan apa saja itu? Yuk simak selengkapnya. 

Datangnya Bangsa Kulit Kuning, Lepaskan Indonesia dari Kekejaman Kulit Putih

Kenyataan bahwa bangsa kulit kuning adalah orang Jepang yang melepaskan Indonesia dari jajahan Belanda yang merupakan bangsa kulit putih setelah menjajah negeri ini selama 350 tahun ternyata sudah ada dalam buku ramalan Jayabaya. 

Korupsi yang Makin Parah

(anehdidunia)

Dalam buku ramalannya Jayabaya menuliskan “Akan banyak janji yang tidak ditepati, banyak orang akan melanggar sumpahnya sendiri, mereka hanya mengutamakan uang dan lupa dengan manusia, sikap baik bahkan lupa dengan saudara dan asal usulnya.” Hal itu sejalan dengan realita dimana saat ini banyak orang menebar janji dan melanggar sumpahnya sendiri saat tujuannya tercapai demi sebuah uang. Itulah korupsi yang dihadapi Indonesia saat ini. 

Komersial Pendidikan 

(anehdidunia)

Jayabaya pernah meramalkan ‘Akeh wong ngedol ilmu’ atau ‘banyak orang yang menjual ilmu’. Hal itu sesuai dengan fenomena saat ini dimana banyak rang menjadikan sekolahan sebagai ladang bisnis mereka. 

(anehdidunia)