7 Iblis Ini Mewakili 7 Dosa yang Mematikan, Dosa yang Tak Bisa Diampuni

7 Iblis Ini Mewakili 7 Dosa yang Mematikan, Dosa yang Tak Bisa Diampuni

Di dalam ajaran Kekristenan dikenal dengan istilah 7 dosa yang mematikan (7 Deadly Sins). Tujuh dosa mematikan adalah pengelompokan dan penggolongan atas dosa-dosa atau tindakan-tindakan tercela dalam ajaran Kekristenan, meskipun tidak disebutkan secara eksplisit dalam Alkitab. Tujuh dosa yang mematikan tersebut adalah murka, keserakahan, kemalasan, kesombongan, nafsu, iri hati, dan kerakusan.

Tujuh dosa besar ioni diwakili dengan 7 pangeran neraka atau iblis neraka, meraka adalah otoritas tertinggi di neraka yang kekuasaannya jauh di atas iblis dan fallen angel (malaikat jatuh) lainnya. Sebenernya iblis-iblis ini adalah malaikat yang jatuh barsama Lucifer setelah pemberontakan menentang Tuhan, dan menciptakan perang di surga.

Berikut 7 iblis yang mewakili 7 dosa mematikan:

1. Lucifer

Iblis ini adalah yang paling terkenal dan mewakili sifat kesombongan. Kesombongan adalah yang paling keji dari 7 dosa karena merupakan sumber dari dosa lainnya.

2. Mammon

https://emtstatic.com/

Namanya bisa diterjemahkan sebagai uang, dan ia adalah perwujudan dari keserakahan yang tidak pernah bisa dipuaskan. Seseorang akan terus menginginkan lebih banyak lagi dan lebih banyak lagi. Dalam kitab suci, Mammon tidak selalu berupa bentuk fisik, tapi lebih kepada konsep kekayaan dan keserakahan.

3. Asmodeus

https://www.pinterest.com/

Asmodeus adalah iblis perwujudan dari sifat nafsu. Nafsu ini adalah keinginan yang kuat untuk hal seksual tapi juga keinginan kuat akan hal non fisik seperti kemewahan, kekuasaan, dll. Mereka yang menyerah pada dosa-dosa ini menghabiskan kekekalan di tingkat kedua neraka bersama Asmodeus.

4. Leviathan

https://www.deviantart.com/

Leviathan adalah iblis yang mewakili kecemburuan atau iri. Leviathan juga sering dianggap sebagi perwakilan dari gerbang neraka.

5. Beelzebub

https://aminoapps.com/

Iblis penguasa kerakusan yang dianggap sebagai iblis yang paling kuat, dia sering menyebabkan manusia menyembah setan, saling menyerang antar manusia, dan menciptakan pembunuhan.

6. Satan

https://www.weasyl.com/

Iblis penguasa kemarahan dan kemurkaan. Buku "Maleficarvm" yang diterbitkan tahun 1487 menjelaskan bahwa semua ilmu sihir berakar pada pekerjaan satan. Satan adalah antagonis dari Tuhan dan menggoda umat manusia untuk menolak-Nya.

7. Belphegor

https://www.youtube.com/

Belphegor adalah iblis perwujudan dari kemalasan, dia juga di kenal sebagai penguasa api. Belphegor pernah menjadi malaikat agung yang kuat bernama Balpher. Belphegor dianggap lebih cocok sebagi iblis manipulasi dan penipuan. Belphegor membantu orang dalam menciptakan penemuan untuk memberi mereka kekayaan. Menurut beberapa ahli demonologi abad ke-16, Binsfeld merujuk pada Belphegor sebagai iblis kemalasan, dari keyakinan bahwa rayuan Belphegor berasal dari kemalasan.

https://megamitensei.fandom.com/