Mitos Malam Pertama untuk Pengantin Baru, Kamu Wajib Tahu~

Ada beberapa mitos saat malam ppertama yang diamalin banyak orang, padahal....

Malam pertama emang jadi sebuah moment yang paling dinanti-nanti oleh setiap orang. Apalagi masi single, pastinya kalian penasaran bukan?

Tapi, gara-gara beberapa mitos, mereka yang akan melewati malam pertama itu sering merasa khawatir, karena banyak berseliweran mitos-mitos malam pertama yang bikin hati gak nyaman.

Biar kalian gak salah paham dan tahu mitosnya, yuk kita bahas bareng.

Malam pertama wajib 'bercocok tanam'

Sebenernya ya... hal ini, gak diharuskan setiap pasangan pengantin baru langsung 'tancap gas' saat malam pertama.

Karena tiap pasangan harus ada proses pengenalan satu sama lain yang lebih dalam. Ditambah segudang aktivitas saat acara pernikahan yang membuat tubuh serasa remuk.

Jadi, ada baiknya komunikasikan dengan pasanganmu bisa saling memahami untuk menunda malam pertama. 

Malam pertama jadi penentu

Seperti yang dilansir dari Indozone.id, sebagian orang percaya dengan anggapan ini. Padahal, kalau pun 'gagal' saat malam pertama, pengantin baru tentu masih mempunyai banyak malam-malam berikutnya kok gengs. Woles aja....

Pasalnya, untuk pengantin baru yang sama-sama sangat menjaga pergaulan sosial sebelumnya, akan wajar apabila 'gagal' di malam pertama.

Seks dimalam pertama sangat indah

Belum tentu ya gengs... Padahal kenyataannya seks pada malam pertama tentu akan terasa agak canggung dan belum tentu semulus seperti adegan di film.

Semua gara-gara banyak orang beranggapan malam pertama akan berjalan indah seperti layaknya di film-film. Adegan di film memperlihatkan aktornya selalu menghasilkan momen yang indah dan mulus saat malam pertama. Ya gak gitu juga kali~

Malam pertama (Popmama.com)

Ketika Selaput Darah Robek, akan ada Bercak Darah

Ini nih yang paring sering kedenger di masyarakat... Banyak banget orang yang percaya anggapan bercak darah di malam pertama sebagai tanda keperawanan. 

Tak sedikit pula para suami yang merasa bingung dan tak terima kalau istinya tidak ada bercak darah saat berhubngan di malam pertama.

Malam pertama (Beautynesia.com)

Padahal anggapan itu adalah mitos yang tak bisa dipertanggung jawabkan.

Gak semua penetrasi ketika berhubngan intim di malam pertama merobek selaput darah sehingga mengeluarkan bercak darah. Ada sebagian wanita yang mendapat respon seksual yang sempurna maka organ-organ reproduksinya melentur dan tidak robek.

Nah jadi kalian kudu jeli betul ya, jangan mudah percaya ama yang namanya Mitos. Gimana? Sekarang jadi tahu kan? Kapan malam pertamanya? wkwkkw....

Malam pertama (Popbela.com)