Tentunya kalian pikir kota terkaya di Indonesia 2020 ya Jakarta, tapi salah besar gengs, gak jaminan ibukota jadi kota terkaya.
Pasalnya ada beberapa kota di Indonesia yang kaya dan punya penghasilan yang besar, apa saja? Yuk kita kepoin.
Daftar kota terkaya di Indonesia 2020
Aceh, Aceh Utara
Tahu gak sih, Aceh adalah salah satu daerah dengan potensi paling besar di urusan industri hasil hutannya, perkebunan, dan pertanian gengs, Jadi wajar kalau penghasilan kota ini besar.
Aceh (acehutara.go.id)
Kabupaten Sumbawa Barat, Nusa Tenggara Barat
Untuk rekomendasi kota terkaya di Indonesia 2020 ya di Sumbawa Barat gengs di NTB. Ini bukanlah hal yang aneh mengingat salah satu tambang terbesar di Indonesia, PT Newmount Nusa Tenggara (NNT), berdiri di sini gengs.
Kabupaten Sumbawa Barat (Wikipedia.com)
Kabupaten Siak, Riau
Kota ini berlokasi di tepian Selat Malaka yang sangat berdekatan dengan Singapura dan Malaysia. Tapi....
Dengan PDB sebesar Rp156,35 juta, per tahunnya, sektor ekonomi yang paling berkembang adalah perdagangan, jasa, dan pertambangan. Jelas masuk kota terkaya di Indonesia 2020 dong?
Siak (IDNTimes.com)
Kabupaten Mimika, Papua
Daerah di bagian timur Indonesia memang terkenal kaya dengan sumber daya alam.
Salah satu daerah beruntung adalah Kabupaten Mimika yang berada di Papua. Kekayaan sumber daya alam di daerah ini tentunya mengundang para perusahaan tambang besar seperi salah satunya adalah Freeport. Wajar kan kalo jadi kota kaya....
Kabupaten Mimika (Wodpres.com)
Kota Bontang, Kalimantan Timur
Meskipun hanya memiliki 3 kecamatan saja, ternyata kota dengan penduduk 165 ribu jiwa ini diberkati dengan kekayaan alam yang luar biasa.
Perusahaan besar di sana meliputi Badak NGL (perusahaan tambang gas alam), Indominco Mandiri (perusahaan tambang batu bara), dan masih banyak lagi. Mantap!
Nah jadi itulah beberapa kota terkaya di Indonesia 2020 gengs, gimana nih menurut kalian? Kalian tertarik untuk tinggal di sana?
Kota Bontang (Wikipedia.com)