Keren Banget! Ini Dia Karya Para Designer Lokal Dalam Jakarta Fashion Week 2020

Penasaran kayak apa sih hasil karya para desainer lokal yang tampil di JFW? Yuk liat di sini!

Tahun ini, ajang fashion paling hits di Indonesia digelar lagi untuk ke 12 kalinya. Ya, Jakarta Fashion Week (JFW) hadir lagi nih buat memanjakan para pencinta mode di tanah air. Lokasinya masih di Senayan City, Jakarta, dan acara ini diadakan tanggal 22-28 Oktober 2019. 

Selama JFW berlangsung, banyak banget designer lokal dan luar negeri yang pamerin karya-karyanya mereka. Memang sepanjang acara, ada 75 fashion show dan 270 label. Koleksi yang dipamerin sendiri mencapai 2.800 lho. 

Pastinya banyak banget designer Indonesia yang juga turut serta dalam ajang ini.  Karya-karyanya memang nggak kalah keren lho dari rancangan luar negeri. Pengen tau hasil karya para desainer lokal di JFW? Yuk langsung aja kita lihat~ 

Tities Sapoetra

IKYK

Barli Asmara

Yosafat

Cotton Ink X Ayang Cempaka

Rama Dauhan

Danjyo Hiyoji

Rani Hatta

Toton The Label

Jenahara